Koordinator Bidang Kerjasama dan Jejaring
I Nyoman Bagiastra merupakan seorang dosen di Program Studi Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Udayana. Merupakan lulusan program Magister Ilmu Hukum Universitas Brawijaya dan Program Doktor Ilmu Hukum di Universitas Udayana. Bagiastra sering melakukan penelitian pada bidang kesehatan dan lingkungan dengan melihat aspek yuridis serta kebijakan.